Bangun Kembali Masjid Pasca Gempa di Cianjur

Category Masjid

Terkumpul

Rp. 82.872.940,00

Dana Dibutuhkan

Rp. 700.000.000,00

Open Goal
0 Hari Lagi
Share
Wakaf via Whatsapp

Detail

Update

Donatur

Video

Penggalangan dana dimulai 14 October 2022 oleh:
Wakaf Salman ITB
Akun Terverifikasi

Campaign
306 Campaign

Yuk! Daftar untuk Mulai Ber - Wakaf Membantu Sesama!

Bangun Kembali Masjid Pasca Gempa di Cianjur

Terkumpul Rp. 82.872.940,00
Dana Dibutuhkan Rp. 700.000.000,00
Wakaf via Whatsapp
Wakaf Salman ITB Akun Terverifikasi

Deskripsi

Gempa besar November tahun lalu masih menyisakan kesedihan dan luka yang dalam bagi warga Cianjur. Yang paling terasa, yakni kehilangan keluarga, tempat tinggal, dan tempat ibadah. Selama ini ibadah shalat wajib dan kegiatan lainnya didirikan di bawah puing-puing bangunan atau di dalam tenda yang seadanya..
  

Masjid Salman Al-Hijrah Cianjur akan menjadi pusat kegiatan umat Islam di lingkungan Desa Gasol dan sekitarnya. Oleh karena itu, Masjid Salman Al-Hijrah Cianjur hadir sebagai pilar kebangkitan umat.

Masjid ini akan dibangun dengan teknologi yang lebih aman terhadap gempa, dan masjid ini akan menjadi pusat kegiatan seperti shalat wajib, pengajian, hingga kegiatan pendidikan akan dilaksanakan di sini.

Di dalam suatu riwayat dari Jabir bin 'Abdillah r.a., Rasulullah SAW bersabda: "Siapa yang membangun masjid karena Allah walaupun hanya selubang tempat burung bertelur atau lebih kecil, maka Allah bangunkan baginya (rumah) seperti itu pula di surga." (HR. Ibnu Majah).

Maka dari itu mari ibadahkan harta terbaik sebagai bekal menghadapi kehidupan selanjutnya dengan berwakaf untuk Masjid Salman Al Hijrah Cianjur melalui www.wakafsalman.or.id

Kabar Terbaru

Pemasangan Cor kolom lantai Masjid Serambi Salman Cianjur

10/06/2023

Progres Pembangunan Masjid Ya Bunayyah, desa Gasol

18/05/2023

Serah terima Sarana Air Bersih Program Becana Cianjur bersama Human Initiative kepada warga Kampung Karamat, Desa Sukamulya, Kecamatan Cugenang, Kabupaten Cianjur.

24/02/2023

Progress pengerjaan pembangunan bantuan MCK dan Sumur Program Bencana Cianjur Kampung Babakan Cikadu, Desa Gasol, Kecamatan Cugenang, Kabupaten Cianjur.

27/02/2023

Pengerjaan pembangunan MCK berkolaborasi dengan MUJ di Program Bencana Cianjur telah selesai.

24/01/2023

Progress pengerjaan pengeboran titik ke 3 sumur gali Program Bencana Cianjur di Kampung Nagrog, Desa Cirumput, Kecamatan Cugenang, Kabupaten Cianjur

05/02/2023

Asessment dan Penyaluran Bencana Cianjur

25/11/2022

Donatur

Contact Us

Contact Us